Tuesday, November 4, 2014

UTS APTI 1 SI & MI Gasal 1415


 
Ulangan Tengah Semester Fakultas Bisnis dan Teknologi Informasi Universitas Teknologi Yogyakarta (FITB UTY). Aplikasi Teknologi Informasi (APTI) 1 Semester Gasal 2014/ 2015, Sistem Informasi & Manajemen Informatika, Dosen Agus Sujarwadi, Selasa, 4 November 2014, 60 Menit, Buku Tertutup.


  1. Doni baru saja mendapatkan hadiaj sprinter dari orang tuanya, spesifikasi sprinter tersebut 600 dpi dan 12 ppm, berikan penjelasan spesifikasi sprinter tersebut (20%).
  2. Pak Dino baru saja membeli USB Disk dengan kapasitas 16 Gbyte. Pak Dino mengetik dengan menggunakan font Arial, ukuran 12, 1,5 spasi. Jika halaman kuarto dapat menampung 2000 huruf dan 1 huruf = 8 bit, berapa halaman dapat disimpan di USB pak Dino? (30%).
  3. Beri penjelasan tentang gutter, footer, endnote, header, footer dan apa fungsinya (20%)
  4. Berikan 4 contoh penggunaan mailmerge dalam kehidupan sehari-hari (berikan penjelasan secukupnya) (10%)
  5. Tuliskan 8 formula yang digunakan dalam excel dan apa fungsinya (20%)



~291114~

 

No comments:

Post a Comment