Monday, March 21, 2016

(Contoh) Soal Algoritma dan Pemrograman

Tidak sulit mencari lebih kurang 15 soal Algoritma Pemrograman tahun lalu (2015), ya jelas paling awal bisa dicari di mahasiswa yang mengambil mata kuliah tersebut. Jika tidak mungkin (karena jumlahnya tidak lebih dari 15 lembar soal dan jelas belum tentu semuanya menyimpan, bahkan ada yang meninggalkan soal di meja ujian pada saat ujian. Cara lain yang bisa dilakukan adalah bertanya ke Bagian Operasional (BO), karena jelas BO menyimpan seluruh soal ujian baik UTS maupun UAS dari berbagai tahun.

Apabila ternyata cara kedua tidak bisa dilakukan, dengan alasan apapun, ya sudah, tinggal konfirmasi saja kepada dosen pengampunya saat itu.

Banyak yang konfirmasi ke Saya bahwa soalnya sudah tidak ada, jadi Saya putuska untuk mengunggah di media weblog ini.

Silahkan, Soal Ujian Tengah Semester Algoritma dan Pemrograman Tahun 2014/2015 Sistem Komputer, Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Teknologi Yogyakarata (singkatnya: Soal UTS AlgoPro 2014/15 SK FST UTY)



Ya, silahkan bagi yang memerlukannya, gunakan sesuai dengan ketentuan (tugas).

Sumber : Arsip Pribadi dan Fakultas